Minggu, 20 November 2011

Pengenalan Alat-Alat Dapur untuk Masak-Memasak (3)


Alat Dapur untuk Memasak atau Alat Dapur Lainnya

1. Tampah
    Tampah adalah alat yang terbuat dari anyaman bambu untuk menampih beras untuk dimasak menjadi nasi

2. Centong
    Centong adalah alat untuk mengambil nasi yang terbuat dari kayu. Centong kinu juga ditemui dalam bahan plastik, besi alumunium, dan lain sebagainya.

3. Talenan
    Talenan adalah alat sebagai alas bahan makanan yang mau diiris.

4. Parutan / Parut
    Parutan adalah berfungsi untuk memarut bahan makanan seperti kelapa, singkong, kentang, wortel, jahe, dan lain sebagainya.

5. Cobek / Ulekan / Ulek-Ulek
    Cobek adalah alat untuk mengulek makanan menjadi halus. Biasanya digunakan untuk menghaluskan bumbu yang akan dimasak.

6. Irus
    Irus adalah alat untuk mengaduk sayur atau masakan berair yang terbuat dari tempurung kelapa, besi alumunium, dan lain-lain.

7. Blender
    Blender berasal dari kata blend adalah alat untuk menghaluskan serta mencampur makanan basah. Blender biasanya dipakai untuk membuat jus / juice buah-buahan dan sayur-sayuran.

8. Mixer
    Mixer adalah alat untuk mengaduk adonan makanan.

9. Toaster
    Toaster adalah alat untuk memanggang roti yang menggunakan bahan bakar listrik.

10. Rice Cooker
      Adalah alat untuk memasak nasi secara otomatis dengan energi listrik.

1 komentar:

  1. How do you make money? - How to Make Money
    If you want to งานออนไลน์ make money 메리트카지노총판 from gambling, you should put your money back on the sports betting site as febcasino a result of this.

    BalasHapus